IVUS Makoto

Makoto™ adalah perangkat imaging intravaskular dual-modalitas yang menggabungkan teknologi IVUS dan NIRS. Dengan kemampuan ini, Makoto dapat memberikan penilaian yang lebih akurat terhadap struktur pembuluh darah dan komposisi plak, termasuk deteksi Lipid Core Plaque (LCP).


Benefit

Resolusi Tinggi: Pita frekuensi lebar (35-65 MHz) memungkinkan visualisasi detail, bahkan pada lapisan pembuluh darah terdalam.

Interface Intuitif: Pengoperasian yang mudah dan efisien.

Teknologi Dual-Modalitas: Satu-satunya perangkat IVUS dengan NIRS yang disetujui FDA, menggabungkan kekuatan kedua teknologi untuk deteksi struktur dan komposisi plak. Kateter Dual-Sensor:
• IVUS: Resolusi tinggi, jangkauan lebih dalam.
• NIRS: Deteksi LCP yang akurat, membedakan plak stabil dan tidak stabil.

FDA Indication for Use

Deteksi Lipid-Core Plaques of Interest (LCP).

Penilaian Beban Lipid Core Arteri Koroner.

Pemeriksaan Ultrasonografi Patologi Intravaskular Koroner.

Dengan Makoto, dokter dapat membuat keputusan klinis yang lebih tepat, meningkatkan hasil perawatan, dan meningkatkan kualitas hidup pasien.

Spesifikasi

Frekuensi IVUS

35-65 MHz, Bandwidth 60%

Resolusi Aksial IVUS

20 μm

Kecepatan Pullback

0,5, 1,0, 2,0 mm/s, 1800 rpm

Kecepatan Live IVUS

0,0, 2,0, 10,0 mm/s, Bidirectional, 960 rpm

Product Range

  • 35-65 MHz Rotational

  • Near-Infrared Spectroscopy

Sertifikasi